Sabtu, 01 Oktober 2016

Resep Membuat Sayur Lodeh Kluwih Enak

Resep Membuat Sayur Lodeh Kluwih Enak - Kali ini kami akan menyajikan resep tradisional yang enak dan sederhana. Sayur lodeh merupakan makanan trdisional indonesia dengan ciri khas racikan bumbunya menggunakan kuah santan yang kental dan gurih. Sedangkan kluwih yaitu tanaman sejenis nangka atau sukun yang buah nya memiliki kulit yang keras dan berduri. Kluwih biasa di gunakan sebagai bahan- bahan sayur yang berkuah. Belakangan ini buah kluwih sudah sulit di dapatkan, mungkin karena faktor nilai ekonomis buah kluwih yang kurang menguntungkan, atau cara pengolahan nya yang kurang tahu. Buah kluwih selain dapat di olah menjadi masakan enak, buah kluwih juga mempunyai manfaat bagi kesehatan yaitu dapat mengurangi kadar kolesterol berbahaya yang ada di dalam tubuh. Resep Olahan sayur lodeh kluwih yaitu olahan buah kluwih yang di racik dengan kuah lodeh yang pedas dan gurih. Makanan ini cocok di sajiakan buat makan siang atan makan malam dengan nasi yang masih hangat dan lauk pelengkap lain nya, pastinya membuat selera makan anda bertambah. Sayur lodeh kluwih biasa nya di jual di warung makan atau rumah makan dengan harga yang terjangkau. Namun bagi anda yang hobi memasak tidak ada salah nya kalau resep ini anda olah sendiri di rumah untuk menambah kreasi masakan anda. Nah untuk lebih jelasnya praktekin resep pengolahan nya di bawah ini.

Resep Membuat Sayur Lodeh Kluwih Enak


Seperti itulah informai yang bisa kami persembahkan mengenai Resep Membuat Sayur Lodeh Kluwih Enak. Semoga bermanfaat. Terima kasih.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar